Postingan

Menampilkan postingan dari 2020

HISTORIOGRAFI PERS INDONESIA: EKSISTENSI PERS DARI MASA KE MASA

Ditulis oleh Rr. Zafira Ardha Pramesti Mahasiswa Ilmu Sejarah 2019, Universitas Airlangga PENDAHULUAN Definisi umum dari pers yaitu suatu lembaga sosial dan wahana komunikasi massa yang menjalankan kegiatan jurnalistik seperti mencari, memperoleh, memiliki, menyimpan, mengolah, dan menyampaikan informasi berbentuk tulisan, suara, gambar, data grafik, dan bentuk-bentuk lainnya. Berbagai bentuk tadi kemudian dipublikasikan melalui media cetak, media elektronik, dan segala jenis saluran media yang ada. Sebagai salah satu bentuk media massa yang berusia paling tua, pers lahir bersamaan dengan dikenalnya budaya baca tulis oleh manusia. Kemampuan tersebut membuka pintu selebar-lebarnya bagi kemajuan peradaban umat manusia. Meski pemerintahan silih berganti, pers selalu dibutuhkan oleh pemerintah dan rakyat dalam kehidupan bernegara. Hal itu tak terlepas dari fungsi pers sebagai penyampai informasi tercepat kepada masyarakat luas, yang mana bertujuan agar masyarakat dapat mengetahui program d...